Satu lagi dari utara Sulawesi, Softxx yang berasal dari Gorontalo akan menghadirkan nuansa musik garage punk di gelaran #rockincelebes2019, 23-24 November di Ambalat Parkir Utara Trans Studio Makassar.
Hari terakhir penawaran tiket reguler dan VIP melalui online dan tiket box. Tiket dan informasi di rockincelebes.com serta tiket box di Chambers Shop, Issue Shop, Trans Studio Mall Makassar, Madamama Radio Makassar, dan iRadio Makassar.