Review

RICAP – BEST ALBUMS 2023

2023 segera berakhir dan pertama-tama kami ingin berterima kasih kepada kamu yang telah mengambil bagian dalam perjalanan ke-14 tahun Rock In Celebes. Jelas ada banyak persembahan spesial yang tersaji di tengah festival utama, termasuk suguhan set-list yang menggaet banyak atensi pengunjung yang hadir kala itu. Melalui jurnal ini, kami hendak merangkum setidaknya 10 album pilihan …

RICAP – BEST ALBUMS 2023 Read More »

Miliki Koleksi Merchandise Eksklusif Edisi ke-14 Tahun Rock In Celebes

Jika diminta menyebut satu hal yang pasti ada selain pertunjukan musik dalam setiap gelaran Rock In Celebes, itu adalah merchandise. Kami memahami kebutuhanmu untuk tampil menarik, entah selama atau setelah festival. Karena itu, kami menyiapkan pilihan item unggulan selama acara. Ada beberapa pilihan jenis produk kaos yang bisa dipilih sesuai selera. Mulai visual resmi dengan …

Miliki Koleksi Merchandise Eksklusif Edisi ke-14 Tahun Rock In Celebes Read More »

Bersiap! Audisi Langsung Segera Dimulai

Kesempatan untuk bergabung dan tampil di festival utama Rock In Celebes 2022 bersama puluhan nama artis/band unggulan semakin terbuka lebar. Kami tidak sabar untuk menyambut nama-nama segar dan baru untuk tampil menyajikan karya orisinilnya. Sejatinya, perayaan ke-13 tahun ini juga ingin mengajak siapapun untuk terlibat tanpa memandang kolektif, komunitas dan sebagainya. Persiapkan materi terbaik, karena …

Bersiap! Audisi Langsung Segera Dimulai Read More »

PERISTIWA YANG PALING BERKESAN SELAMA 1 DEKADE ROCK IN CELEBES (2010-2019)

Ada berbagai macam cara menampilkan dan menikmati musik. Dan festival adalah sebuah seri yang selalu lebih menonjol. Berada di keramaian dan tahu dengan pasti musik yang dimainkan adalah sebuah perpaduan orgasmik. Sebagai salah satu event musik yang sudah mendatangkan berbagai macam penampil dan telah mencapai usia sepuluh tahun, sejarah telah banyak terukir sepanjang perjalanan satu …

PERISTIWA YANG PALING BERKESAN SELAMA 1 DEKADE ROCK IN CELEBES (2010-2019) Read More »

The 9th Annual Rock In Celebes Festival (2018) – Aftermovie

Sebulan telah berlalu penyelenggaraan festival tahunan yang ke-9, Rock In Celebes Festival 2018, dan kami sangat berharap kalian semua menikmatinya. Kami ingin memperluas kesempatan ini untuk menyampaikan terima kasih yang tulus dan penghargaan kepada semua yang mendukung dan berpartisipasi dalam festival ini. Kami dengan rendah hati meminta maaf jika ada ketidaknyamanan yang disebabkan selama festival. …

The 9th Annual Rock In Celebes Festival (2018) – Aftermovie Read More »

Selamat Tahun Baru 2018

Sebulan lebih telah berlalu Rock In Celebes Festival 2017, dan kami sangat berharap kalian semua menikmatinya. Kami ingin memperluas kesempatan ini untuk menyampaikan terima kasih yang tulus dan penghargaan kepada semua yang mendukung dan berpartisipasi dalam festival ini. Kami dengan rendah hati meminta maaf jika ada ketidaknyamanan yang disebabkan selama festival. Jika Anda punya saran …

Selamat Tahun Baru 2018 Read More »

Inovasi Go Ahead Challenge bersama Siasat Partikelir Menyuguhkan Rock In Celebes Sebagai Festival Terbaik di Timur Indonesia

Day � 1 Diawal bulan November kemarin, festival musik besar yang diasosiasi oleh Go Ahead Challenge bersama Siasat Partikelir, yaitu Rock In Celebes kembali digelar untuk ke-8 kalinya pada tanggal 4-5 November 2017 di Makassar. Dengan semangat ingin terus maju dan berkembang, Rock In Celebes Festival pada gelaran tahun 2017 ini menampilkan inovasi festival multi …

Inovasi Go Ahead Challenge bersama Siasat Partikelir Menyuguhkan Rock In Celebes Sebagai Festival Terbaik di Timur Indonesia Read More »

Rock In Celebes Main Festival 2016 Aftermovie

Sebulan telah berlalu Rock In Celebes Festival Tour 2016, dan kami sangat berharap kalian semua menikmatinya. Kami ingin memperluas kesempatan ini untuk menyampaikan terima kasih yang tulus dan penghargaan kepada semua yang mendukung dan berpartisipasi dalam festival ini. Kami dengan rendah hati meminta maaf jika ada ketidaknyamanan yang disebabkan selama festival. Jika Anda punya saran …

Rock In Celebes Main Festival 2016 Aftermovie Read More »